FKM NEWS – Diabetes terus menjadi masalah kesehatan dalam masyarakat global. Diabetes tipe 1, diabetes mellitus tipe 2, dan diabetes mellitus gestasional merupakan tiga jenis utama penyakit diabetes. Jumlah kasus diabetes terus meningkat pada negara maju maupun negara berkembang. Tantangan dalam mengendalikan penyakit diabetes ini diperparah oleh adanya pandemi COVID-19, karena terjadi peningkatan jumlah pasien...Read More
FKM NEWS – Pandemi COVID-19 belum pernah terjadi sebelumnya. Pandemi tidak hanya menyebabkan krisis kesehatan masyarakat, tetapi upaya yang dilakukan untuk menahan penyebaran virus telah menyebabkan krisis pada berbagai sektor masyarakat seperti ekonomi, sosial, dan pendidikan. Orang yang hidup dalam kondisi rentan termasuk individu yang menghadapi pengucilan dan diskriminasi sistemik berdasarkan usia, kecacatan, ras, etnis,...Read More
FKM NEWS – Ketika mendengar kata “demensia” kita pasti tidak asing dengan salah satu drama Korea berjudul “Oh My Geum Bi” yang tayang pada tahun 2016 silam. Drama Korea tersebut menceritakan mengenai seorang gadis kecil bernama Geum Bi yang menderita demensia. Demensia merupakan penyakit degeneratif yang menyerang saraf dan tidak dapat disembuhkan dengan teknik pengobatan biasa...Read More
FKM NEWS – Munculnya virus corona baru, yang secara resmi dikenal sebagai SARS-CoV-2 atau COVID-19, telah menghadirkan tantangan yang belum pernah terjadi sebelumnya bagi tenaga kesehatan di seluruh dunia. Infektivitas tinggi, kemampuan untuk menular bahkan selama fase tanpa gejala telah mengakibatkan penularan virus yang cepat ke berbagai negara yang mengarah kepada pandemi global. Setiap lapisan...Read More
FKM NEWS – Pandemi COVID-19 yang dinyatakan oleh World Health Organization (WHO) pada 11 Maret 2020, mengakibatkan perubahan yang sangat signifikan terutama pada kondisi psikologis anak-anak pada usia sekolah dasar seperti penerapan protokol kesehatan yang bertujuan untuk mengurangi dampak pandemi COVID-19. Penerapan kebiasaan baru pada anak sekolah dasar di Kanada berdampak pada gaya hidup sehat,...Read More
FKM NEWS – Depresi dan kecemasan adalah hal yang umum yang sering terjadi bersamaan dan berhubungan dengan disabilitas yang signifikan di antara remaja, sehingga menunjukkan kebutuhan untuk intervensi yang terintegrasi secara konseptual dan hemat sumber daya yang dapat mengatasi gejala kedua kondisi tersebut. Meskipun aktivasi perilaku atau Behavioral Activation (BA), pada awalnya dikonseptualisasikan sebagai “bahan...Read More
FKM NEWS – Wabah COVID-19 memberi tantangan besar bagi negara-negara di seluruh dunia dan secara langsung memengaruhi kesehatan mental masyarakat di banyak negara, salah satunya di Spanyol. Studi baru menemukan bahwa beberapa orang mengalami depresi, kecemasan, dan Post Traumatic Stress Disorder (PTSD). Tetapi, belum ada data terkait proporsi kemungkinan terkena gangguan emosional dan panic attack....Read More
FKM NEWS – Beberapa dekade terakhir, terjadi peningkatan kekhawatiran tentang kesehatan mental pada siswa. Masalah ini berkembang pesat dan kian meningkat keparahannya. Beberapa studi yang dilakukan di Amerika Serikat menunjukkan peningkatan siswa yang mencari bantuan untuk gangguan mentalnya. Peningkatan ini berkontribusi terhadap tekanan yang dirasakan pada kapasitas layanan kesehatan mental yang ditawarkan oleh konseling perguruan...Read More
SARS-CoV-2, virus penyebab penyakit COVID-19 pertama kali muncul di Wuhan, China pada bulan Desember 2019. COVID-19 pun mulai merebak ke seluruh penjuru dunia. Pada 11 Februari 2020, World Health Organization (WHO) mengumumkan wabah COVID-19 sebagai pandemi. SARS-CoV-2 adalah virus yang bisa menular dengan cepat. Pada pasien COVID-19 biasanya gejala mulai muncul pada minggu pertama. Namun,...Read More
FKM NEWS – Penting untuk dapat mengidentifikasi dan menargetkan faktor risiko yang dapat dimodifikasi untuk melakukan tindakan positif menuju tujuan penuaan yang sehat. Gizi yang telah dipelajari menjadi salah satu peran kunci dalam keberhasilan penuaan yang sehat pada populasi lansia. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status gizi yang ditunjukkan oleh skor...Read More
Recent Comments