April 30, 2020

Day

FKM NEWS – Menjaga imunitas tubuh merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan.Badan Kesehatan Dunia (WHO) dan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menghimbau masyarakat supaya menjaga Imunitas tubuh ketika pandemi Covid -19 masih berlangsung. Namun seperti yang diketahui bahwa saat ini umat muslim di seluruh dunia tengah menjalankan ibadah puasa. DI mana mereka menahan makan atau minum...
Read More