Februari 2024

Month

FKM NEWS – Sabtu (03/02/2024), Pusat Riset Keselamatan Pasien mengadakan webinar dengan topik keselamatan pasien bagi anak dan remaja. Pelaksanaan webinar ini mendatangkan dua narasumber yaitu Mecciya Majrashi, MBA., CPPS, CPHQ, CPXP dan Inge Dhamanti, S.KM., M.Kes, M.PH, PhD. Webinar ini terdapat dua topik, yang pertama Patient Safety for Children Campaign in Saudi Arabia. Topik...
Read More
FKM NEWS – Tahun 2023, Jawa Timur, khususnya Pamekasan dan Bangkalan dihebohkan dengan penemuan kasus polio anak. Sejak tahun 2014, Indonesia telah dinyatakan bebas polio. Oleh karena itu, dengan adanya kasus baru polio ini menjadikan Jawa Timur KLB polio. Untuk merespons KLB polio ini, Kementerian Kesehatan Indonesia melalui Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur menjalankan program...
Read More
FKM NEWS – Dalam rangka pengamalan salah satu tridarma perguruan tinggi, yaitu penelitian dan pengembangan, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga bekerja sama dengan CDC (Centers for Disease Control and Prevention) Foundation melakukan kegiatan penelitian fenomena rokok di Indonesia. Penelitian dengan judul “Iklan, Promosi dan Sponsor (IPS) Produk Tembakau dan Perilaku Merokok pada Remaja di Indonesia”...
Read More